Awal dengan Doa Ini Agar Diberi Kelancaran Segala Aktivitas Kita

- 18 Oktober 2021, 10:15 WIB
Ilustrasi doa agar diberi kelancaran dalam aktivitas.
Ilustrasi doa agar diberi kelancaran dalam aktivitas. /Unsplash

GALAJABAR - Berdoa sangatlah penting sebagai cara untuk umatnya berkomunikasi kepada Allah SWT, dengan cara kita memanjatkan doa dapat mendekatkan diri kamu kepada Allah dan menenangkan hati serta memberi segala kelancaran aktivitas yang akan dijalani.

Kita sebagai umat islam berdoa bukan hanya dilakukan untuk memohon dan meminta pertolongan saja.

Melainkan, doa juga merupakan bentuk rasa syukur dan ibadah kita kepada sang pencipta.

Memanjatkan doa kepada Allah bisa kamu lakukan kapan pun sepanjang hari alangkah bagus jika Pagi hari ketika kita akan melakukan aktivitas supaya diberi kelancaran.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 18 Oktober 2021: Mulai Terkuaknya Hubungan Jessica dan Rendy

Dalam beberapa hadits, Abu Hurairah RA meriwayatkan beberapa doa yang diajarkan oleh Rasulullah SAW yang Salah satu doanya adalah seperti berikut:

‎اَللَّهُمَّ بِكَ أَصْبَحْنَا وَبِكَ أَمْسَيْنَا، وَبِكَ نَحْيَا، وَبِكَ نَمُوْتُ، وَإِلَيْكَ النُّشُوْرُ

Allāhumma bika ashbahna, wa bika amsaina, wa bika nahyā, wa bika namutu, wa ilaikan nusyuru.

Artinya:

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x