5 Kebaikan Sholat Tarawih Berjamaah yang Wajib Diketahui, Agar Tetap Semangat Hingga Akhir Ramadhan

- 29 Maret 2023, 16:40 WIB
Ilustrasi - 5 Kebaikan Sholat Tarawih Berjamaah yang Wajib Diketahui, Agar Tetap Semangat Hingga Akhir Ramadhan./https://www.freepik.com/
Ilustrasi - 5 Kebaikan Sholat Tarawih Berjamaah yang Wajib Diketahui, Agar Tetap Semangat Hingga Akhir Ramadhan./https://www.freepik.com/ /

Baca Juga: Jadi Kapolda Jabar, Irjen Pol Akhmad Wiyagus Eks Penggawa KPK Peraih Hoegeng Awards

5. Mengikuti Anjuran Nabi

Melaksanakan anjuran Nabi saw, untuk melaksanakan sholat tarawih secara berjamaah. Seperti yang disebutkan dalam hadits yang diriwayatkan oleh ‘Ā’isyah Ummul-Mu’minīn r.a. "Rasulullah saw sholat pada suatu malam di masjid, lalu beberapa orang lelaki ikut sholat bersama beliau. Kemudian beliau sholat (lagi) pada malam berikutnya dan orang bertambah banyak. Kemudian mereka berkumpul pada malam ketiga atau keempat, namun Rasulullah saw tidak keluar kepada mereka. Ketika tiba waktu subuh, beliau berkata, "Saya melihat apa yang kamu lakukan. Aku tidak keluar menemui kalian bukan karena apa-apa, melainkan aku khawatir kalau-kalau hal itu menjadi wajib atas kamu." Ini terjadi di (bulan) Ramadhan” (HR al-Bukhārī (ini adalah lafalnya), Muslim, Abū Dāwūd, an-Nasā’ī, Aḥmad, Ibn Khuzaimah, dan Ibn Hibbān).

Itulah 5 kebaikan sholat tarawih berjamaah, semoga dapat menjadi pengingat dan penyemangat dalam melaksanakan sholat tarawih berjamaah hingga akhir bulan ramadhan.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman

Sumber: Muhammadiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x