5 Cara Puasa Ramadhan Tidak Lemas dan Ngantuk di Siang Hari

- 7 April 2023, 18:55 WIB
ILUSTRASI ngantuk saat puasa Ramadhan.
ILUSTRASI ngantuk saat puasa Ramadhan. /Pexels.com/Andrea Piacquadio/

GALAJABAR - Puasa Ramadhan biasanya dijalani dengan berbagai rintangan dari mulai tubuh yang lemas hingga rasa kantuk di siang hari.

Namun ada cara untuk mengatasi rasa lemas dan kantuk saat kita menjalankan ibadah puasa Ramadhan. Salah satunya dengan menerapkan gaya hidup kesehatan holistik.

“Gaya hidup holistic wellness sebenarnya juga selaras dengan tujuan dari puasa Ramadhan itu sendiri, yaitu mencapai keseimbangan tubuh, emosi, pikiran, dan energi di dalam diri,” kata Vice President of Business Innovation & Development ParagonCorp, Alfia Wardah dalam siaran resminya seperti dilansirkan Antara, Jumat 7 April 2023.

Baca Juga: Ridwan Kamil Minta Linmas Jaga Rumah Warga yang Mudik Lebaran 2023

Dengan menjalankan gaya gidup Holissic ini diharapkan tubuh akan fit saat menjalankan ibadah puasa Ramadhan.

“Dengan menjalankan gaya hidup kesehatan holistik yang bermakna sehat secara menyeluruh, diharapkan tubuh bisa tetap terjaga fit sehingga ibadah dapat lebih dijalankan dengan lebih optimal dan aktivitas sehari-hari pun menjadi tidak terganggu meski sedang berpuasa,” katanya.

Kiat puasa Ramadhan tanpa lemas dan ngantuk

Berikut 5 kiat supaya tidak mudah mengantuk dan tubuh tetap fit selama berpuasa Ramadan ala Beyondly.

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x