Hobi Memasak Menjadi Pelung Bisnis di Masa Pandemi

- 15 November 2021, 10:11 WIB
ilustrasi puding. Memasak menjadi peluang bisnis.
ilustrasi puding. Memasak menjadi peluang bisnis. /Instagram.com/@uthinute

Baca Juga: Kenali 4 Jenis Bisikan di Hati, Termasuk Bisikan dari Malaikat atau Setan

Selain mudah, berkreasi dengan puding juga relatif banyak yang bisa dilakukan dan yang tak kalah penting rasanya disukai semua orang.

Peluang ini pula yang melatarbelakangi produsen Mom's Recipe Silky Pudding, Forisa Nusapersada, menggarap segmen pasar potensial di tengah pandemi.

Berbagai terobosan ditawarkan, antara lain pengenalan dua rasa baru dari Silky Pudding, yakni rasa peach dan biskuit.

Kedua rasa ini diharapkan dapat memenuhi kebutuhan dan melengkapi varian rasa yang sudah lama dikenal dan digemari masyarakat, yaitu Chocolate, Avocado, Taro, dan Bubble Gum.***

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah