5 Objek Wisata Terpopuler di Lembang, Layak Dikunjungi Saat Libur Lebaran

- 3 Mei 2022, 09:31 WIB
Objek Wisata The Great Asia Africa Lembang sebelum PPKM Darurat
Objek Wisata The Great Asia Africa Lembang sebelum PPKM Darurat /Dicky Mawardi/Galajabar/

Berwisata ke Dago Dreampark akan menikmati pemandangan alam yang masih asri dengan pohon pinus yang menyelimuti nya.

Menghirup udara yang masih segar, tentunya menjadi hal yang langka terutama bagi wisatawan yang tinggal di daerah perkotaan, seperti Jakarta.

Baca Juga: Ladies Hati-hati! Ini 5 Kerugian Bila Kamu Terjebak Hubungan 'Friends with Benefits'

Di Dago Dreampark banyak lokasi yang bisa dijadikan tempat swafoto. Bahkan memiliki wahana yang akan menantang adrenaline.

Satu wahana yang menjadi favorit wisatawan adalah permadani terbang Aladdin.

Sejumlah restoran yang berada di dalam areal wisata pun tersedia yang menyajikan berbagai jenis makanan.

Dago Dream Park berlokasi di Jalan Dago Giri Km. 2.2 Mekarwangi, Pagerwangi, Lembang, Kabupaten Bandung Barat.

Baca Juga: Ini 9 Tradisi yang Ada di Hari Raya Idul Fitri, Favoritmu Nomor Berapa? 

4.Terminal Wisata Grafika Cikole

Terminal Wisata Grafika Cikole (TWGC) berada tak jauh dari Gunung Tangkubanparahu. Berada di kaki gunung dengan ketinggian 1400 meter di atas permukaan laut.

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah