Koperasi Ini Dorong Pembayaran Non Tunai dengan EDC BRI dan QRIS BRI

- 16 Maret 2024, 19:50 WIB
Ratna, salah satu kasir di Koperasi Wiyata Mandala di Jalan Martanegara, Kec. Lengkong, Kota Bandung.
Ratna, salah satu kasir di Koperasi Wiyata Mandala di Jalan Martanegara, Kec. Lengkong, Kota Bandung. /Julkifli/Pikiran Rakyat/

Ia juga menyebutkan sudah banyak respons positif dari setiap mitra AgenBRILink karena mempermudah pemilik usaha untuk bertransaksi dengan pelanggan.

"Karena dengan menjadi AgenBRILink nasabah memiliki pendapatan tambahan dari layanan AgenBRILink selain pendapatan yang diperoleh dari usaha eksisting yang dikelola AgenBRILink, dan dapat meningkatkan omzet usaha eksisting," ujar Samdiadi kepada Pikiran-rakyat.com. ***

Halaman:

Editor: Tim PRMN 06


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x