Renungan Hadis Hari Ini: Anjuran untuk Saling Memberi Hadiah pada Sesama Tetangga

- 21 Februari 2021, 07:56 WIB
Ilustrasi. kumpulan hadis anjuran puasa Rajab.
Ilustrasi. kumpulan hadis anjuran puasa Rajab. /Pixabay/Mohamed Hassan


GALA JABAR - Bismillaahirrahmaanirrahiim
Dari Abu żar Ra., ia berkata, Rasulullah Saw. bersabda,

"Wahai Abu żar, apabila kamu memasak kuah sayur, maka perbanyaklah airnya dan berikanlah sebagiannya kepada tetanggamu."

(HR Muslim)

Hadis di atas memberikan beberapafaedah:

Baca Juga: Flashback, 21 Februari; Terbunuhnya Tokoh Muslim Afro-Amerika, Malcolm X

(a) Anjuran menasehati orang tercinta dan kerabat dengan yang bermanfaat di dunia dan akhirat.

(b) Anjuran untuk saling memberi hadiah sesama tetangga, karena hal itu akan menumbuhkan rasa cinta dan kasih sayang.

(c) Tidak boleh mengejek kebaikan sekecil apapun, karena semuanya itu makruf.

Baca Juga: Liga Inggris, Kalah dari Everton Liverpool Capai Titik Terendah

(Abu Usamah Salim bin 'Idul Hilali, Bahjatun Näzirina, Jilid 1, t.t.: 386).

Editor: Kiki Kurnia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x