7 Bahan Skincare yang Wajib Kamu Coba, Mencerahkan hingga Anti Penuaan bagi Kulit

- 24 Februari 2021, 13:38 WIB
Ilustrasi penggunaan Skincare
Ilustrasi penggunaan Skincare /Freepik/
  1. AHA (Alpha Hydroxy Acids)

AHA adalah singkatan dari Alpha Hydroxy Acids, sedangkan BHA adalah singkatan dari Beta Hydroxy Acids.

Acid AHA juga memiliki beberapa jenis lagi, yakni, Glycolid Acid, Lactid Acid, Mandelic Acid, Malic Acid, Citric Acid, dan Tartaric Acid. Jadi jika kamu membaca salah satu acid tersebut dalam skincare Anda, skincare Anda tersebut berarti mengandung AHA.

AHA merupakan kandungan yang larut dalam air. Produk kecantikan yang mengandung AHA bisa digunakan untuk semua jenis kulit, karena fungsinya yang hanya bekerja di permukaan kulit kita saja. Maka, AHA ini melapisi semua permukaan kulit kita sehingga bisa menghaluskan dan mencerahkan wajah kita.

Baca Juga: Direktur Utama PT Hutama Karya Aspal Beton Dipanggil KPK Sebagai Saksi Kasus Suap Perizinan di Kota Cimahi

Sehingga, jika Anda menemukan kandungan AHA dalam skincare Anda (biasanya produk eksfoliasi), maka fungsi nya adalah untuk membersihkan kulit mati yang ada di wajah Anda.

Selain itu, AHA juga dapat mencerahkan wajah Anda lho.

Itulah tujuh bahan skincare yang wajib kamu coba! Namun, tetap perthatikan cara dan aturan penggunaan setiap bahan ya, agar wajah kamu tidak iritasi! Selamat mencoba guys! (Penulis: Muhammad Ibrahim)***

Halaman:

Editor: Noval Anwari Faiz

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x