GUNUNG MERAPI Meletus, 60 Kali Keluarkan Awan Panas, Meluncur 3,7 Km dari Puncak, Status Siaga Diterapkan

- 13 Maret 2023, 13:55 WIB
GUNUNG MERAPI Meletus, 60 Kali Keluarkan Awan Panas, Meluncur 3,7 Km dari Puncak, Status Siaga Diterapkan.
GUNUNG MERAPI Meletus, 60 Kali Keluarkan Awan Panas, Meluncur 3,7 Km dari Puncak, Status Siaga Diterapkan. /ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/rwa./

Ujung luncuran awan panas guguran teramati di sisi barat daya di alur Kali Bebeng.

Data tersebut mengoreksi laporan BPPTKG sebelumnya yang menyebut jarak luncur awan panas guguran maksimal sempat kilometer.

Baca Juga: 7 Hewan Peliharaan Penangkal Santet atau Sihir, Termasuk Mengusir Makhluk Halus

Baca Juga: Persiapan Menyambut Ramadhan, Salah Satunya Membaca Doa Ini di Awal Bulan Puasa

Status Siaga

Pasca-rangkaian awan panas guguran, status Gunung Merapi masih berada di tingkat Siaga atau Level III.

Bahaya saat ini yakni berupa guguran lava dan awan panas guguran yang bisa menjangkau Kali Woro sejauh maksimal 3 kilometer dari puncak.

Kali Gendol sejauh 5 kilometter dari puncak, Kali Boyong sejauh 5 kilometer dari puncak, dan Kali Bedog, Krasak, Bebeng sejauh 7 kilometer dari puncak.

Sedangkan lontaran material vulkanik jika terjadi erupsi eksplosif dapat menjangkau radius 3 kilometer dari puncak Merapi.

Baca Juga: REKOMENDASI 3 Tempat Wisata Jogja Murah dan Instagramable, Ada yang Gratis, Asyiknya Liburan Low Budget

Baca Juga: Gunung Merapi Keluarkan Rentetan Awan Panas, BPPTKG Ingatkan Adanya Potensi Bahaya di Sisi Barat Laut

Halaman:

Editor: Usman Alwasim

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x