Rekomendasi 5 Kafe Terbaru di Bandung: Instagramable dan Aesthetic, Pas Banget untuk Nongkrong!

- 2 Februari 2021, 15:18 WIB
ilustrasi kafe
ilustrasi kafe /Images by Kampungdaun

GALAJABAR – Saat ini, di Kota Bandung banyak pilihan tempat nongkrong baru, entah itu restoran untuk makan berat hingga kafe untuk ngopi santai. Restoran dan kafe memang tak bisa lepas dari Kota Bandung, karena sedari dulu, Kota Bandung memang dikenal sebagai Kota Kuliner.

Kali ini, Tim Galajabar akan memberikan rekomendasi 5 kafe terbaru yang sedang hits dan diburu anak muda. Cocok buat kamu yang lagi nyari spot foto instagramable dan aesthetic lho.

 Baca Juga: Rizky Febian Salah Satunya, Trend Jemimah Challenge Ramai Digandrungi Pengguna TikTok

  1. Teduh Coffee

 

 

Rekomendasi pertama, Teduh Coffee. Teduh Coffee ini berlokasi di Jalan Pinus Raya (pintu masuk Grand Pinus Regency belakang Polsek Cinambo) Bandung. Teduh Coffee ini menawarkan banyak spot foto instagramable dengan konsep outdoor dan green. Kalian tidak akan merasa kepanasan karena disini di kelilingi oleh pohon – pohon besar. Kisaran harga di Teduh Coffee mulai dari Rp10.000 – Rp25.000 saja lho.

  

  1. Delicacies House

 

Selanjutnya, Delicacies House. Delicacies House berlokasi di Jalan Ciliwung no 14 Bandung. Delicacies House menawarkan konsep café ala vintage yang instagramable dan banyak sekali spot foto untuk konten mu. Kisaran harga menu di Delicacies House ini mulai dari Rp25.000 – Rp80.000, cukup murah ya teman – teman.

Halaman:

Editor: Noval Anwari Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah