Warga Cimahi Bersyukur, di Tengah Melambungnya Harga Kepokmas Berkesempatan Beli Sembako Murah

- 27 Desember 2021, 18:59 WIB
Plt. Wali Kota Cimahi, Ngatiyana secara simbolis menyerahkan paket sembako yang sudah di subsidi dalam operasi pasar di kantor kecamatan CimahinUtara, Senin (27/12/2021).
Plt. Wali Kota Cimahi, Ngatiyana secara simbolis menyerahkan paket sembako yang sudah di subsidi dalam operasi pasar di kantor kecamatan CimahinUtara, Senin (27/12/2021). /Laksmi Sri Sundari/Galajabar/

Untuk teknisnya, lanjut Ngatiyana, barang-barang tersebut nantinya akan dikirim langsung oleh Bulog ke setiap kelurahan di Kota Cimahi.

Baca Juga: PA 212 Minta Rezim Jokowi Tiru Vladimir Putin yang Membela Nabi Muhammad SAW

"Teknisnya nanti diberikan ke setiap kelurahan. Nanti pelaksanannya di kelurahan masing-masing," pungkasnya

Dini, seorang warga yang mendapat paket sembako subsidi tersebut mengaku senang bisa membeli paket sembako dengan harga yang lebih murah dibanding di pasar.

"Alhamdulillah ya di tengah harga-harga kebutuhan pokok yang pada naik, ada operasi pasar ini ya sangat terbantu," katanya.

Dini mengaku belum pernah mendapat bantuan apapun dari pemerintah. Ia pun berharap bantuan diserahkan kepada warga yang benar-benar mambutuhkan.

Baca Juga: Covid-19 Varian Omicron Semakin Merajalela! Luhut Binsar Pandjaitan: Karantina 10 hingga 14 Hari

"Harusnya pemerintan melihat lagi penerima bantuannya, karena banyak warga mampu yang dapat bantuan. Sementara kita yang tidak mampu tidak dapat apa-apa," tutur warga Kelurahan Cibabat ini.***

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah