Sebanyak 20.896 Peserta Ikuti UTBK SBMPTN di Kampus UPI, Berikut Jadwal dan Ketentuan UTBK UPI

- 18 Mei 2022, 07:45 WIB
Pelaksanaan UTBK SBMPTN di Kampus UPI, Selasa, 17 Mei 2022. UTBK Digelar dengan menerapkan protokol kesehatan.
Pelaksanaan UTBK SBMPTN di Kampus UPI, Selasa, 17 Mei 2022. UTBK Digelar dengan menerapkan protokol kesehatan. /Humas UPI

6. Apabila peserta tidak memenuhi protokol kesehatan Covid 19, maka peserta tidak diperkenankan mengikuti ujian. 

Baca Juga: Lokasi Mobil SIM Keliling Kota Bandung Hari Rabu 18 Mei 2022


Pada Pelaksanaan Ujian 

1. Semua Prosedur Operasional Baku dan Protokol Teknis Ujian tetap berlaku untuk pelaksanaan UTBK; 

2. Peserta ujian diwajibkan menggunakan masker dan peralatan kesehatan lain seperti sarung tangan. Disediakan cadangan masker (25% jumlah peserta total) dan sarung tangan; dan 

3. Apabila peserta merasakan indikasi permasalahan kesehatan dalam pelaksanaan ujian, harus tetap mengikuti protokol kesehatan. 

Pasca Pelaksanaan Ujian 

1. Peserta ujian diwajibkan menggunakan masker dan peralatan kesehatan lain seperti sarung tangan. Disediakan cadangan masker (25% jumlah peserta total) dan sarung tangan; 

2. Peserta ujian diwajibkan tetap menggunakan masker; dan 

3. Peserta keluar ruang ujian dengan mengikuti protokol kesehatan.
***

Halaman:

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x