SNMPTN 2021 Dibuka, Begini Tips Memilih Jurusan Agar Lolos Seleksi

- 15 Februari 2021, 13:46 WIB
Cara Daftar SNMPTN 2021
Cara Daftar SNMPTN 2021 /Foto Portal LMPT/

GALAJABAR - Pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2021 sudah dibuka, hari ini, 15 Februari sampai dengan 24 Februari 2021, pukul 15.00 WIB.

Waktu yang terbatas membuat calon peserta dituntut cepat melakukan pendaftaran.

SNMPTN sendiri adalah salah satu jalur penerimaan mahasiswa baru program sarjana pada perguruan tinggi negeri (PTN).

Baca Juga: Ricco Richardo Ungkap Keraguan Amanda Manopo Membintangi Sinetron Ikatan Cinta

Penilaiannya berdasarkan hasil penelusuran prestasi akademik dan atau portofolio calon mahasiswa.

Untuk itu, memilih jurusan yang tepat adalah kunci utama jika Anda mengikuti jalur SNMPTN. Meski demikian, masih banyak calon mahasiswa yang kebingungan dalam memilih jurusan.

Bagi Anda yang mengikuti SNMPTN, berikut ini tips memilih jurusan agar lolos SNMPTN 2021:

  1. Sesuai Passion

Pilihlah jurusan yang sesuai dengan passion Anda, tanya pada diri sendiri jurusan apa yang sesuai dengan bakat dan minat Anda.

Riset mengenai jurusan yang ingin dituju, kenali kelebihan dan kekurangan pada jurusan yang Anda minati.

Halaman:

Editor: Noval Anwari Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah