PDIP Persilakan Ganjar Maju dengan Parpol Lain, PKS Jadi Sorotan, Begini Tanggapan PKS

- 18 Juni 2021, 13:53 WIB
Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera.
Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera. /Instagram.com/@mardanialisera/

“PKS sesuai dengan amanatnya akan mengajukan kader sendiri,” katanya saat diwawancara dilansir melalui berbagai sumber, Kamis, 17 Juni 2021.

Lebih lanjut, Mardani menjelaskan, PKS memiliki hubungan baik dengan semua gubenur, mulai dari Ganjar, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan hingga Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa.

Baca Juga: Iqbaal Ramadhan Bangga, Film 'Ali & Ratu Ratu Queens' Terpajang di Layar Tim Square New York

Terkait konflik Ganjar dengan PDIP, Mardani menegaskan, PKS tidak ikut campur dan akan "membiarkan" Ganjar tetap di PDIP.

“Mas Ganjar biarkan fokus di Jateng dan di PDIP. Insya Allah dinamika di PDIP akan berakhir baik untuk Mas Ganjar dan PDIP. Biarkan mas Ganjar di PDIP,” jelasnya. (Penulis: Muhammad Ibrahim)***

Halaman:

Editor: Noval Anwari Faiz

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah