Resep Sop Daging Sapi yang Menghangatkan Cocok Disantap Saat Musim Hujan

- 4 Februari 2021, 11:08 WIB
/Instagram.com/@ema_rachmawati71/


GALAJABAR - Memasuki musim penghujan, cuaca berubah menjadi sangat dingin. Hal ini menjadikan tubuh kita rawan terserang penyakit.
Gak hanya itu, kita jadi cepat lapar dari biasanya.

Nah, di musim-musim seperti ini kita biasanya ingin menyantap makanan hangat dan bernutrisi yang bisa membantu badan jadi lebih fit.

Salah satunya sup atau sop daging sapi dengan kuah bening yang menggugah selera. Selain enak dan hangat, kamu bisa mendapatkan gizi yang cukup.

Nah kali ini kami akan berbagi resep sop daging sapi yang gurih dan lezat, tentunya tidak lupa juga dengan cara membuatnya yang mudah sehingga bisa kamu coba bikin sendiri dirumah.

Baca Juga: Perisai Hitam, Ini Makna Lambang Daerah Kabupaten Sukabumi

Simak yuk dibawah ini :

Bahan-bahan :
1 kg daging sapi (campur tulang)
3 buah wortel
2 buah kentang

Bumbu Halus :
5 siung bawang merah
4 siung bawang putih
Buah pala
1 sdm lada
seruas jahe

Bumbu Cemplung :
4 buah kapulaga
3 buah bunga lawang
sebatang kayu manis
4 buah cengkeh

Taburan :
Irisan daun seledri dan daun bawang
Bawang goreng
Secukupnya garam dan penyedap rasa
Air secukupnya untuk merebus

Halaman:

Editor: Digdo Moedji


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah