14 Kesalahan Sepele yang Sering Terjadi dan Tidak Disadari  Saat Memasak

- 17 Oktober 2021, 16:02 WIB
spice//pixabay.com/Darla-Yakovleva
spice//pixabay.com/Darla-Yakovleva /
  1. Kurang memberi  bumbu atau kebanyakan memberikannya

Keasinan, kemanisan, terlalu asam atau bahan hambar. Ini semua dikarenakan kamu tidak melakukan pengukuran yang benar saat memasak.

Sebagian orang memang menggunakan alat bantu untuk mengukur bumbu dengan benar, sebagian lagi menggunakan insting atau sistem kira-kira dalam memasak.

Baca Juga: Ayu Ting Ting Pemarah? Sang Asisten Sering Disalahkan hingga Putuskan Kabur Tanpa Pamit: Gak Ngomong Apa-apa

  1. Tidak mencicipi makanan sebelum disajikan

Yang terakhir adalah pentingnya untuk mencicipi dahulu makanan yang sudah kamu masak sebelum kamu menyajikannya. Mungkin tidak apa-apa jika hanya kamu yang memakannya. Masalahnya adalah saat kamu menyajikannya untuk orang lain, kamu perlu memastikan masakan tersebut memiliki komposisi rasa yang pas. Apapun cara yang kamu pakai, pastikan kamu mencicipinya dulu agar kamu tahu apa yang kurang atau kelebihan.

Nah, itulah 14 kesalahan sepele yang sering tidak sengaja kita lakukan saat memasak. Kamu sering melakukan kesalahan nomor berapa? ***

Halaman:

Editor: Noval Anwari Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x