Resep Kue Bawang yang Gurih dan Renyah  Cocok Untuk Isi Toples Lebaran

- 22 April 2022, 15:00 WIB
Resep Kue Bawang yang Gurih dan Renyah  Cocok Untuk Isi Stoples Lebaran//instagram.com/mommika_kitchen
Resep Kue Bawang yang Gurih dan Renyah Cocok Untuk Isi Stoples Lebaran//instagram.com/mommika_kitchen /

Cara membuat :

- Kocok telur kemudian tambahkan seledri, gula, garam, bumbu penyedap, dan bawang putih yang telah dihaluskan

- Masukkan mentega dan santan, kocok kembali

- Masukkan tepung terigu dan tapioka secara perlahan, aduk hingga rata dan kalis

- Tes rasa adonan, jika sudah pas, cetak menggunakan garpu dengan cara pipihkan adonan pada punggung garpu kemudian gulung

- Jika semua adonan sudah tercetak, panaskan minyak goreng

- Goreng adonan hingga kecoklatan

Baca Juga: Mayoritas Ulama Percaya Malam Lailatul Qadar Terjadi pada Malam ini, Cek di Sini! 

- Angkat, tiriskan, dan tunggu hingga dingin

Jika sudah tiris dari minyak, simpan keripik bawang di dalam toples agar tahan lama renyahnya. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Noval Anwari Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah