7 Rekomendasi Menu Sarapan yang Mengenyangkan dan Bisa Bantu  Ratakan Perut Buncit

- 19 Mei 2022, 17:00 WIB
Telur//pixabay.com/congerdesign
Telur//pixabay.com/congerdesign /

GALAJABAR - Sarapan pagi merupakan salah satu jam makan yang penting untuk tubuh. Dengan sarapan, tubuh bisa mendapatkan energi untuk beraktivitas dan mengganjal perut sampai makan siang.

Selain itu, sarapan pagi juga dapat membuatmu lebih mudah berkonsentrasi, menghindari makan yang tidak terkontrol, membantu menurunkan berat badan, hingga meningkatkan kesehatan sistem kardiovaskular.

Selain itu mengonsumsi makanan yang tepat dengan gizi seimbang pada momen sarapan, diyakini bisa membantu menurunkan berat badan. Selain sehat, makanan yang tepat juga bisa membuat perut semakin menipis, tentu akan terlihat semakin indah dipandang.

Menurut ahli gizi dari Colorado, Janet Coleman, mengecilkan perut bisa dimulai dari melakukan olahraga rutin dan mengubah pola makan. Jenis makanan yang dikonsumsi saat sarapan juga sangat berpengaruh untuk keberhasilan mengecilkan perut.

Baca Juga: Kasus Nonton Video Porno Harvey Malaiholo Disetop oleh MKD DPR

Menurut ahli diet juga, kamu bisa mencoba menambahkan buah-buahan ke menu sarapan. Sebab, buah-buahan rendah kalori, tinggi serat, kaya nutrisi, dan bisa membuatmu kenyang seharian.

Lantas, menu sarapan dengan buah apa saja yang bisa membantu meratakan perut buncit dan bisa bikin kenyang seharian?

Nah, biar kamu bisa merasakan manfaat sarapan pagi, tanpa harus menyiapkan menu yang ribet. Berikut ini 5 ide sarapan pagi sehat dan praktis dan juga bisa ratakan perut  yang bisa kamu coba.

  1. Oatmeal pisang dan stroberi

Oatmeal memang menjadi makanan yang populer dikonsumsi saat sedang menjalankan program diet ataupun gaya hidup sehat. Oatmeal rendah kalori dan juga menjadi sumber serat yang baik.

Halaman:

Editor: Noval Anwari Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x