10 Referensi Gaya Rambut Pria Kekinian yang Bisa Buat Kamu Tampil Lebih Keren dan Trendi

- 22 Juni 2022, 16:00 WIB
Potongan rambut undercut ala zayn malik//instagram.com/zaynectioner_8110
Potongan rambut undercut ala zayn malik//instagram.com/zaynectioner_8110 /

Baca Juga: Ridwan Kamil Lantik FKDM : Manfaatkan Teknologi Untuk Deteksi Bahaya Pengancam Kondusivitas

  1. Mullet

Kalau kamu penggemar K-Pop pasti sudah sangat familiar dengan model rambut mullet. Bagaimana tidak? Mullet atau model rambut yang identik dengan bagian belakang rambut yang dibiarkan panjang menutupi tengkuk ini sedang menjamur di kalangan k-pop idol seperti potongan rambut yang dimiliki oleh Baekhyun EXO.

  1. Curtain cut

Pasti kamu sudah tidak asing lagi dengan model rambut yang populer sejak tahun 90-an namun tetap menjadi tren hingga saat ini. Curtain cut atau model rambut belah tengah seperti ini seringkali digunakan sebagai model rambut untuk para idol Korea, salah satunya adalah Mark NCT.

Model rambut ini dapat memperlihatkan dahi bagian tengah dan rambut bagian kanan kiri yang di tata rapi. Cocok untuk kamu yang memiliki bentuk wajah oval.

  1. Crew cut

Model rambut crew cut ini sangat terkenal di negara bagian Eropa dan juga Amerika karena dapat memberikan penampilan yang terlihat lebih sederhana dan menyegarkan.

Baca Juga: Aturan Ketat Piala Dunia 2022 Qatar, Berikut Ini 4 Larangan yang Diterapkan Pemerintah Setempat

Jika kamu menyukai model rambut yang sederhana tanpa perlu bersusah payah dalam hal styling, coba style a la Jerome Polin seperti sekarang ini.

Crew cut merupakan potongan rambut yang terinspirasi dari gaya rambut militer yang cenderung pendek pada bagian samping.

  1. Two block haircut

Jika kamu bosan dengan gaya undercut yang itu-itu saja, coba model two block haircut seperti yang dimiliki oleh penyanyi Crew cut ini.

Yang menjadi perbedaan dengan gaya undercut biasa adalah terletak pada potongan layer pada bagian atas dan samping rambut.

Halaman:

Editor: Noval Anwari Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah