Cara Membuat Ketupat Lebaran Enak Tanpa Ribet

- 20 April 2023, 17:35 WIB
Cara Bikin Ketupat Lebaran Enak Tanpa Ribet
Cara Bikin Ketupat Lebaran Enak Tanpa Ribet /DB/Instagram

2. Soal beras, pilihlah beras kualitas baik. Kenapa? Hal ini bertujuan untuk menghasilkan ketupat dengan tekstur empuk.

3. Kamu perlu membersihkan beras beberapa kali serta rendam dengan air campuran kapur sirih. Untuk apa? Hal ini membuat ketupat bertahan lebih lama.

4. Jika suka, tambahkan sedikit garam. Hal itu bertujuan untuk menambah rasa gurih pada ketupat. Soal isinya, kamu bisa isi ketupat ¾ bagian.

5. Soal merebus ketupat, pakailah air bersih hingga semua bagian terendam semua. Sesuaikan air dengan ketupatnya, jangan sampai terlalu padat agar tekstur ketupatnya tidak terlalu keras.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x