Kue Keranjang Khas Imlek Mudah Cara Membuatnya dan Enggak Ribet

- 31 Januari 2021, 17:56 WIB
Kue keranjang yang menjadi salah satu hidangan saat Imlek
Kue keranjang yang menjadi salah satu hidangan saat Imlek /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

5 lembar daun pandan

Garam secukupnya

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Selamat Tahun Baru China (Imlek) 2021 :  Gong Xi Fa Cai 2572

Cara membuat kue Keranjang:

Masak 100 gram gula pasir terlebih dahulu dengan menggunakan api kecil sambil diaduk hingga berubah warna dan menjadi karamel. Lalu masukkan air panas sedikit demi sedikit. Sambil diaduk tambahkan pula daun pandan dan sisa gula pasir lalu aduklah hingga mendidih. Setelah itu, matikan api dan biarkan sebentar.

Di tempat yang  terpisah, campurkan tepung ketan dan tapioka. Tambahkan sedikit garam. Kemudian, secara perlahan masukkan karamel yang sudah dimasak tadi sambil diaduk. Sebaiknya, saring karamel saat dimasukkan ke dalam adonan agar tidak menggumpal.

Selanjutnya, siapkan cetakan atau wadah dan oleskan sedikit minyak sayur agar tidak lengket saat dikeluarkan. Tuangkanlah adonan secukupnya ke masing-masing cetakan.

Baca Juga: Harga Kedelai Impor Naik, Berkah bagi Petani di Kuningan

Terakhir, kukus adonan kue keranjang selama 2 jam dan tiriskan.

Mudah bukan? yuk, praktikkan resep kue keranjang ini di rumah. Nggak perlu khawatir soal bahan-bahan untuk membuatnya. Kamu bisa mendapatkan semuanya dari supermarket terdekat.***

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah