Pandemi Giring Warung Makan Koflok Bangkit dan Lahirkan Inovasi Langka

- 7 Desember 2021, 14:17 WIB
Warung Koflok bertahan di tengah pandemi Covid-19
Warung Koflok bertahan di tengah pandemi Covid-19 /dokumen warung koflok/

Terbukti, tambahnya, banyak program yang dilakukan guna support para terdampak pandemi. Misalnya saja, pihaknya kerap memberikan bantuan nasi box untuk yang terimbas pandemi Covid-19.

"Selain itu juga, kami mensupport Pemerintah dalam mengejar target vaksinasi guna membentuk herd immunity Kota Bandung. Jika biasanya vaksinasi digelar di instansi, kami menggelarnya di warung makan kami. Yang jelas masih banyak program yang kami hadirkan, baik untuk memulihkan perekonomian maupun terlibat dalam mensupport Pemerintah tuntaskan pandemi," paparnya seraya menutup perbincangan.***

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah