Resep Sop Kaki Sapi Kuah Bening yang Spesial, Enak dan Seger Banget!

- 4 Maret 2022, 16:54 WIB
Sop kaki sapi//instagram.com/camerakuliner
Sop kaki sapi//instagram.com/camerakuliner /

GALAJABAR - Segar,  gurih, dan berkaldu  sop kaki sapi kuah bening terasa sangat spesial meski berbumbu sederhana. Sop kikil merupakan menu masakan kuliner dengan bahan daging kaki sapi berikut tulangnya.

Hidangan ini cukup populer di berbagai daerah Nusantara. Di Bandung (Sunda) dikenal dengan nama sop cokor sapi , sop kaki sapi Jakarta (Betawi) maupun sup tunjang di Sumatera.

Cara memasak sop kaki sapi tanpa santan cukup diracik dengan bumbu tradisional yang simple dan praktis. Variasi bumbu dengan kuah bening sangat gurih,  berkaldu  dan benar-benar menyegarkan.

Baca Juga: Arief Poyuono Prediksi IKN Batal Setelah Jokowi Lengser: UU IKN Dicabut oleh Presiden Baru

Banyak hal yang  mempengaruhi kualitas rasa dari sop kikil sapi ini , mulai dari jenis bahan, juga pemilihan bahan yang  fresh, hingga cara memasak dan menyajikannya. Gak perlu pusing bila ingin menyiapkan sop kikil yang lezat ini, karena bahannya mudah untuk didapatkan.

Memasak dengan panci presto sekedar untuk memudahkan bagian daging kaki sapi ini agar lebih cepat empuk. Jika kamu menggunakan panci biasa waktu yang dibutuhkan minimal 2 jam,  dan bila menggunakan panci presto cukup 1 jam saja.

Berikut resep dan tips untuk membuat sop kaki sapi yang enak.

Baca Juga: Jokowi vs Soeharto, Ali Syarief: Orba Rakyat Teriak Pak Harto Dipilih Lagi, Sekarang Teriak Survei, Mikir!

Bahan-bahan :

- 1,5 kg kaki sapi (potong jadi 10 bagian)

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah