Diguncang Pandemi Covid-19, Infrastruktur di Jabar Banyak yang Rusak

- 4 Maret 2022, 14:08 WIB
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil/dok Humas Pemprov Jabar/ /
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil/dok Humas Pemprov Jabar/ / /

GALAJABAR - Gubernur Jawa Barat M Ridwan Kamil mengungkapkan selama pandemi Covid-19,  Jawa Barat (Jabar) kehilangan pendapatan  mencapai Rp5 triliun.

Dana tersebut seharusnya memang digunakan untuk pembangunan infrastruktur.

Sehingga, lanjut Kang Emil sapaan akrab Ridwan Kamil, pembangunan infrastruktur pada masa pandemi banyak yang tertunda dan mengakibatkan kerusakan beberapa ruas jalan.

Baca Juga: Lobi Luhut ke Saudi Sukses, Kini Putra Mahkota Arab Saudi, Mohammed Bin Salman Ingin Berkunjung ke RI

Kang Emil mengatakan apabila tidak ada COVID-19, seharusnya jalan-jalan yang berada di Jawa Barat, akan lebih mulus, namun karena terjadi wabah mengakibatkan anggaran tersedot untuk penanganan Covif-19.

Diakuinya,  selama pandemi Covid-19 pemerintah provinsi itu kehilangan pendapatan Rp5 triliun, sehingga yang seharusnya untuk pembangunan infrastruktur tidak ada.

"Pemerintah provinsi itu hilang Rp5 triliun, oleh Covid-19," kata M Ridwan Kamil di Cirebon, Jumat 4 Maret 2022.

Baca Juga: Heboh Pejabat Usul Penundaan Pemilu 2024, Aktivis: Lebih Baik Gaduh Soal Naiknya Harga Kebutuhan

Menurutnya, pendapatan sebesar Rp5 triliun tersebut dana seharusnya memang digunakan untuk pembangunan infrastruktur.

 

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x