'Paspampres' Trending, Warganet Ramai-ramai Kritik Arogansi Aparat dan Puji Kesabaran Anggota Paspampres

- 9 Juli 2021, 10:35 WIB
Keributan antara Anggota Paspampres dengan petugas PPKM yang sedang bertugas.
Keributan antara Anggota Paspampres dengan petugas PPKM yang sedang bertugas. /

"Salut. Masih muda. Ga arogan.Minta maaf. Hormat pada senior. Inilah pasukan Indonesia sesungguhnya. Paspampres. Setia waspada," tulis @caknoel.

Baca Juga: Kasus Bansos Covid KBB, Penyidik KPK Cecar Saksi Soal Inisial HK

"Polri humanis? yaaa liat aja itu gimana, satu org di geruduk 5 orang wkwkwk di dorong2. eh apes kan lu malah kena paspampres. giliran gitu kicep, minta maap dah. elah. basi," tulis @xandaniel.

"Polisi hanya meminta maaf kepada paspampres, untuk publik ah sudahlah," tulis @PramanaFian.

"Untung paspampres coba masyarakat biasa bisa lebih galak dan gak mundur2," tulis @remasrsyu.

"Wait, ini jadi bikin rakyat jelata mikir . Kalok sekelas Paspampres aje digituin apa kabar kita yak? Hadehh," tulis @Rich_Igan.

"Dia kayaknya ngerasa paling jagoan jd gk ada attitudenya gitu Wajah berpikir. Jadi kepikiran kalo paspampres aja digituin apalagi masyarakat sipil biasa," kata @AryaYdha.

"Ya kok bisa-bisanya paspampres dicegat penyekatan? Mereka itu satuan SETIA WASPADA jd jelas bebas penyekatan. Di video keliatan bgt oknum polisi nya arogan ga manusiawi nariknya padahal dia udh nyoba kooperatif. untung ada anggota TNI , si penengah," kata @saryus.

Baca Juga: Kondisi Kian Parah, Isu Pengkhianatan Menteri Malah Ramai, Hendri Satrio: Apakah dari Gerindra?

"Anggota PASPAMPRES pastinya anggota pilihan
Dari segi APAPUN Termasuk keSABARannya," kata @CahyoKlaten.

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah