Kronologi Singkat Peristiwa Tanjung Priok 12 September 1984, Puluhan Warga Tewas

- 12 September 2021, 10:50 WIB
Ilustrasi Jenazah peristiwa Tanjung Priok 12 September 1984.
Ilustrasi Jenazah peristiwa Tanjung Priok 12 September 1984. /Pixabay

Dalam ceramahnya, Amir memberi ultimatum kepada aparat untuk melepaskan keempat jamaah yang ditahan dan segera diantar ke mimbar sebelum pukul 23.00 WIB, jika tak dituruti, Amir dan massa akan mendatangi Kodim.

Baca Juga: Sinopsis Buku Harian Seorang Istri 12 September 2021: Nana-Dewa Kembali Bermasalah dengan George

Tuntutan itu tak juga dipenuhi, Amir pun membagi massa menjadi dua kelompok untuk bergerak masuk menuju Kodim dan Polsek, namun saat masa berdatangan massa mendapat hadangan aparat militer bersenjata lengkap.

Massa langsung menuntut pembebasan dan situasi semakin memanas dan aparat pun melancarkan sejumlah tembakan, korban jiwa pun berjatuhan, sejumlah warga disekap dan siksa oleh aparat.

Sejumlah orang bahkan dinyatakan hilang hingga saat ini.***

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah