Flashback, 21 Februari; Terbunuhnya Tokoh Muslim Afro-Amerika, Malcolm X

- 21 Februari 2021, 07:40 WIB
Malcolm X
Malcolm X /ethnics.org.au/

Baca Juga: PPKM Mikro Diperpanjang, TNI Kerahkan 10.000 Babinsa Jadi Pelacak Covid-19

Seorang di antara 400 hadirin tiba-tiba berteriak. "Hei, Negro menyingkirlah dari kehidupanku," ujar orang itu. Saat Malcolm dan pengawalnya mencoba mengusir pria tersebut, seorang pria lain mendekat ke depan dan menembak dada Malcolm. Dua orang lainnya yang membawa senapan mesin otomatis kemudian datang menyerang dan menembak Malcolm yang sudah tersungkur.

Malcolm dinyatakan meninggal dunia pada pukul 15.30, tak lama setelah tiba di RS Columbia Presbyterian. Hasil otopsi mengidentifikasi 21 luka tembak di dada, bahu kiri, lengan , dan kaki termasuk satu luka menganga akibat tembakan pertama.

 

Halaman:

Editor: Wahyu Budiantoro

Sumber: Wikipedia.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x