Ladies, Ingin Miss V mu Tetap Sehat dan Harum? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

- 18 November 2021, 18:00 WIB
Drinking coffee//pexel.com
Drinking coffee//pexel.com /

Lalu apakah kopi harus dihindari? Tentu tidak! kamu hanya perlu mengontrol jumlah kopi yang kamu minum.

  1. Asparagus dan Brokoli

Mengonsumsi sayuran segar dipercaya bisa membuat organ kewanitaan semakin sehat, bersih, dan tidak berbau. Tapi sebagian jenis sayur justru bekerja sebaliknya.

Baca Juga: Sebut Kelompok Komunis Ingin MUI Bubar, Dokter Indonesia Bersatu Minta Rakyat Indonesia Tak Terprovokasi

Hampir mirip seperti bawang, asparagus dan brokoli pun juga memiliki bau yang khas dan menyengat. Tentulah bau dari asparagus dan brokoli dapat membuat area Miss V menjadi berbau tak sedap sehingga kamu juga harus mengurangi jenis makanan tersebut.

Meski terkenal kaya vitamin dan mineral, tetapi dua sayuran ini bisa membuat pH Miss. V tidak seimbang. Sama seperti alasan pada poin-poin sebelumnya, ketidakseimbangan pH menjadi salah satu penyebab bau tak sedap pada Miss V.

  1. Alkohol

Terlalu sering mengonsumsi alkohol, tentu dapat membuat tubuh menjadi dehidrasi. Selain mabuk, dehidrasi atau kekurangan cairan adalah efek konsumsi minuman beralkohol dalam jumlah banyak.

Ketika tubuh dehidrasi, tentulah area Miss V pun menjadi kering dan dapat menyebabkan Miss V terinfeksi jamur dan bakteri penyebab bau pada Miss V. Sebaiknya hindari mengonsumsi alkohol ya!

Baca Juga: Anwar Abbas Sebut JI di Lampung Belum Obrak-Abrik Negara, Lebih Baik Densus 88 Urus KKB di Papua

Dilansir dari Bustle, seorang ginekolog asal Amerika, Angela Jones, mengatakan alkohol jadi salah satu pemicu kenapa Miss V berbau tak sedap.

Penting diketahui, tujuh jenis makanan ini bukan penyebab langsung bau tak sedap di organ intim ya. Namun, sifatnya bisa memicu masalah tersebut apabila dikonsumsi berlebihan.

Halaman:

Editor: Noval Anwari Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah