Rocky Gerung Ingin Komplain ke Google Untuk Hapus Konten yang Sebut Jokowi Berhasil Dalam Ekonomi

- 23 Oktober 2021, 21:36 WIB
Rocky Gerung
Rocky Gerung /Instagram/@rockygerung.official

Selain konten tersebut, ahli filsuf ini juga mengusulkan agar konten terkait pujian PDIP terhadap Jokowi juga dihapus.

Baca Juga: Padalarang Menjadi Stasiun Hub, Tingkatkan Konektivitas Penumpang dari Pusat Kota Bandung dan Cimahi

“Saya baca tadi, PDIP bilang Presiden Jokowi adalah presiden yang memberi harapan,” ungkapnya.

“Nah ini konten yang mesti dihapus sebetulnya, kita mesti minta ke Google tuh,” sambungnya sambil tertawa.

Sebab, menurutnya, PDIP dan Jokowi ada dalam satu tubuh politik yang seharusnya tak saling memuji.

“Karena yang ngomong adalah PDIP, memuji. Itu sama dengan jeruk minum jeruk di kebun jeruk,” ucapnya.

Baca Juga: Puan Maharani Desak Pemerintah Turunkan Harga PCR, Nicho Silalahi: Hapus Aja, Jadi Perampokan Uang Rakyat

Sehingga dia menilai konten tersebut tidak berisi poin penting di dalamnya.

“Itukan konten yang gak ada isinya kan,” pungkasnya. ***

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x