Kabar Baik, Ibadah Haji 2021 Bisa Terselenggara dengan Kuota Terbatas

- 15 April 2021, 19:58 WIB
Duta Besar Arab Saudi, Esam Abid Altaghafi bersama dengan KH Cholil Nafis selaku Ketua Bidang Pengurus MUI pusat  membahas mengenai pelaksanaan Haji tahun 2021 -
Duta Besar Arab Saudi, Esam Abid Altaghafi bersama dengan KH Cholil Nafis selaku Ketua Bidang Pengurus MUI pusat membahas mengenai pelaksanaan Haji tahun 2021 - /Antara / Azis Kurmala

Dalam kesempatan yang sama, Ketua Bidang Pengurus MUI Pusat, KH Cholil Nafis mengaku berbincang dengan Esam terkait penyelenggaraan haji tahun ini.

Baca Juga: Kepala Desa Keluhkan Terlambatnya Dana Desa, Pj. Bupati Bandung : Saya Sudah Tandatangani Pencairan

Dalam perbincangan tersebut, KH Cholil mengungkapkan bahwa Dubes Esam tidak menyebutkan berapa kuota jamaah haji dan kapan kepastian haji akan diumumkan

"Saya tadi sempat berbincang dengan Dubes Esam. Saya tanya sedikit ke beliau, apakah ada haji? Insya Allah ada, tapi kuotanya sedikit," kata KH Cholil.

Halaman:

Editor: Wahyu Budiantoro

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah