12 Makanan Untuk Menjaga Kesehatan Jantung dan Kurangi Faktor Risiko Serangan Jantung

- 20 April 2023, 21:55 WIB
Ikan Tuna salah satu makanan untuk menjaga kesehatan jantung./pixabay/Kevin Philips/
Ikan Tuna salah satu makanan untuk menjaga kesehatan jantung./pixabay/Kevin Philips/ /

1. Ikan Salmon

Salmon mengandung asam lemak omega 3 yang mengurangi peradangan dan mengurangi kolesterol jahat dalam tubuh.

2. Ikan Tuna

Harganya yang lebih murah dari Salmon menjadi pilihan untuk dikonsumsi ditambah asam lemak omega 3 tetapi cara diolahnya jangan banyak digoreng tapi bisa dipanggang.

3. Rempah-rempah

Bisa digunakan untuk pengganti garam dimana makanan menjadi lebih gurih dan sehat sehingga rendah garam.

Baca Juga: Ucapan Doa Idul Fitri yang Dicontohkan Nabi Muhammad SAW, Jangan Sampai Salah Ya

4. Minyak Zaitun

Bisa membantu menurunkan kadar kolesterol dan bisa digunakan untuk pengganti mentega dan minyak goreng dan mengandung anti oksidan.

5. Kacang hitam

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x